
Orang Tua Mengajar
Kamis (2/11/23). Kegiatan orang tua mengajar bertujuan untuk mendorong orang tua/wali murid untuk menggunakan kesempatan sebagai pendamping dan sumber belajar.
Pukul 08.30 orang tua dari siswa kelas X, XI dan XII berkumpul diaula didampingi oleh bapak/ibu wali kelas. sebelum masuk ke kelas kepala sekolah memberikan sambutan yang berisi ucapan terima kasih atas kehadiran bpk/ibu orang tua. Dan juga bersedia memenuhi undangan dan ikut menysukseskan program orang tua mengajar. Selesai Sambutan Bapak/ibu orang tua siswa di dampingi wali kelas menuju kelas untuk mengajar.
Semua siswa nampak antusias dalam kegiatan ini. Dimana orang tua berbagi pengalaman, ilmu bahkan ketrampilan yang dimilik. Hal ini semata-mata untuk memotivasi siswa agar bisa tergerak kedepannya menjadi anak yang kreatif, inovatif dan berprofil pelajar pancasila.
Komentari Tulisan Ini
Tulisan Lainnya
Pelaksanaan Upacara Hari Lahir Pancasila Th 2024
Pada hari Sabtu, 1 Juni 2024, SMAN 1 Tunjungan melaksanakan upacara memperingati Hari Lahir Pancasila dengan penuh khidmat. Upacara dimulai tepat pukul 07.00 WIB di lapangan upa
SMAN 1 Tunjungan Gelar Upacara Peringatan Hari Kebangkitan Nasional
SMAN 1 Tunjungan melaksanakan Hari Kebangkitan Nasional dengan menggelar upacara pada tanggal 20 Mei 2024. Upacara tersebut diikuti oleh para guru dan siswa sekolah tersebut sebagai ben
ASAT TA. 2023/2024
SMAN 1 Tunjungan, sebuah sekolah menengah atas yang terkemuka di kawasan itu, sedang sibuk menggelar Asesmen Sumatif Akhir Tahun (ASAT) bagi siswa kelas X dan
Rapat Pleno Kelulusan di SMA Negeri 1 Tunjungan
Pada Senin, 6 Mei 2023, suasana haru dan kegembiraan memenuhi Ruang Guru di SMA Negeri 1 Tunjungan saat para pendidik berkumpul untuk rapat pleno kelulusan. Di
Persiapan Menuju Masa Depan yang Cerah
Dengan capaian luar biasa ini, siswa-siswa SMA Negeri 1 Tunjungan siap menghadapi tantangan di masa depan dengan penuh keyakinan. Kelulusan mereka bukan hanya merupakan akhir dari sebua